Ikuti Webinar Literasi Digital, Indonesia Makin Cakap Digital

Salam Literasi!
Halo Sobat Milenial ✋?
.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (KOMINFO) meluncurkan program Literasi Digital Nasional dengan tema “Gerakan Nasional Literasi Digital 2021”
.
Yuk! Ikuti webinar Literasi Digital bersama Kominfo RI dengan Topik-topik asik dan narasumber yang seru pastinya. Untuk besok, topik pembahasannya: Digital Ethics Issue & Technology Use
.
?️ KEYNOTE SPEECH Drs H Anang Syakhfiani M Si – Bupati Tabalong

?️ MODERATOR Ovi Darin

?️ KEY OPINION LEADER Ulfa Medeka – MC, Founder Ulfa Merdeka PartyPlanner

?️ NARASUMBER:
.
1. Gilang Wardhana
■ Karyawan Televisi Lokal Kabupaten
.
2. Tonie Kurniawan
■ Marketing Specialist
.
3. Hilas Stepanus
■ Relawan TIK, Narasumber Pengenalan E-Commerce dan Market Place UMKM
.
? SAVE THE DATE
? Selasa, 22 Juni 2021
⏰ 10.00 WITA / 09.00 WIB – Selesai
? Via Zoom Meeting
.
Fasilitas yang didapatkan :
? E-Sertifikat
? E – money untuk 10 Peserta Terpilih
? Relasi baru
? Ilmu bermanfaat
.
LINK_ PENDAFTARAN

Pos terkait

Sempat Terkendala, Tim Gabungan BPBD Banjar Lanjutkan Penanganan Karhutla di Desa Penggalaman  

Pemilik Rumah Roboh ke Sungai di Aluh Aluh Dapatkan Bantuan

Krisis Air Bersih, Tim Gabungan Distribusikan 29.000 Liter di Empat Lokasi